Kamis, 12 September 2013

Cergam Kumarajiva 02




Ayahanda Kumarajiva yakni Kumarayana adalah putra seorang perdana menteri sebuah kerajaan di India, generasi keluarganya turun temurun menjadi perdana menteri, merupakan keturunan suku Brahmana. Namun sayangnya Kumarayana tidak berminat pada bidang politik, berniat menjadi Bhikkhu dan melatih diri. Ayahanda Kumarayana memutuskan lebih awal untuk menyerahkan jabatan perdana menteri kepada putranya. Setelah Kumarayana mengetahui keputusan ayahnya, pada suatu malam yang sunyi dia memutuskan untuk melarikan diri dari rumahnya, sampai di vihara dia mengambil sila sempurna, menjadi seorang Bhikkhu yang berwibawa.
 
  鸠摩罗什的父亲鸠摩罗炎是相门之子,他家世代为相,系天竺过婆罗门族人。然而。出身于相门的鸠摩罗炎却对政治不感兴趣,立志出家修行,为此。罗炎的父亲决定提早把相位传给自己的儿子。罗炎知道这一决定后,在一个寂静的夜晚离家出走,到寺里受了具足戒,成为一名庄严的比丘。